Bank Syariah Sragen Dukung Gerakan Genting dan Literasi Keuangan Generasi Z di SMPN Sidoharjo Sragen
Sragen, Senin, 29 September 2025 – Ibu Bupati Sragen, Linda Sigit Pamungkas, bersama Bank Syariah Sragen (BSS) hadir dalam kegiatan Sosialisasi Gerakan Orang Tua Asuh Cegah Stunting (Genting) yang diselenggarakan di SMPN Sidoharjo 1 dan SMPN Sidoharjo 2. Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya kolaboratif pemerintah daerah dengan lembaga keuangan dalam meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap …